Inseminasi Buatan Pada Peternakan - News Summed Up

Inseminasi Buatan Pada Peternakan


Inseminasi Buatan Pada PeternakanLINK UMKM - Teknologi yang pesat yang terjadi mempengaruhi banyak sekali sektor tidak terkecuali sektor peternakan. Inseminasi buatan adalah jenis dari bioteknologi yang digunakan pada bidang peternakan sebagai teknik reproduksi. Tidak semua hewan ternak dapat melakukan inseminasi buatan, contoh hewan ternak yang dapat melakukan inseminasi buatan seperti domba dan sapi. Banyak sekali kelebihan dari penggunaan inseminasi buatan pada hewan ternak antara lain dilansir dari Kompas.com:- Meningkatkan kualitas genetikDengan melakukan inseminasi buatan keturunan yang dihasilkan akan meningkatkan memiliki kualitas dan jumlah yang banyak. Dengan demikian, inseminasi buatan akan memungkinkan manusia mengatur dan meningkatkan jumlah kelahiran hewan ternak yang dapat menguntungkan peternakan nantinya.


Source: Kompas November 19, 2023 13:01 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...