Ini Rahasia Sukses Bhutan di Balik Nol Kasus Kematian Corona - News Summed Up

Ini Rahasia Sukses Bhutan di Balik Nol Kasus Kematian Corona


KOMPAS.com - Sebuah negara kecil di Himalaya, Bhutan, dinilai berhasil menghindari krisis Covid-19 untuk saat ini. Dilansir dari DW, (10/6/2020), Bhutan melaporkan tidak ada kasus kematian akibat virus corona di negaranya, meski sumber daya mereka terbatas. Sementara itu, sebagian besar dunia melakukan penguncian atau karantina wilayah guna menghentikan penyebaran virus corona. Baca juga: Saat Akhir Pekan, Perdana Menteri Bhutan Ini adalah Seorang DokterSeorang mahasiswa dari universitas di Punjab, India, Loten Zangmo bercerita mengenai kecemasannya pada kampung halamannya di Bhutan. Awalnya, Loten mengira, virus itu tidak akan bertahan lama, namun pemerintah India memberlakukan penutupan besar-besaran untuk mengatasi situasi ini.


Source: Kompas June 14, 2020 06:56 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */