© Disediakan oleh JawaPos Hasil Balapan F1 GP Arab Saudi: Perez Juara, Verstappen tetap TeratasJawaPos.com – Di awal musim balap Formula 1 2023 ini dominasi Red Bull telah mencapai level yang sama seperti saat Mercedes masih diisi Lewis Hamilton dan Nico Rosberg. Keduanya pembalap Red Bull saat ini, Max Verstappen dan Sergio Perez sama-sama memiliki kemampuan untuk memenangi balapan. Di GP Arab Saudi, Red Bull kembali mencatatkan finis 1-2 seperti di seri sebelumnya GP Bahrain. Dengan demikian sang bintang Red Bull berhak mendapatkan satu poin tambahan. Usai merayakan podium keduanya musim ini di atas podium, stewards alias pengawas balapan melorot status posisi ketiganya itu.
Source: Jawa Pos March 20, 2023 02:09 UTC