GrabKios Selamatkan Penjahit dari Situasi Gali Lubang Tutup Lubang Saat Pandemi - News Summed Up

GrabKios Selamatkan Penjahit dari Situasi Gali Lubang Tutup Lubang Saat Pandemi


Hal itu juga dirasakan Sri Astuti (42), penjahit rumahan sekaligus guru taman kanak-kanak (TK) di Bandung, Jawa Barat. Sri mengungkapkan, saat memasuki masa pandemi, order menjahit dirasakannya semakin sepi bahkan tidak ada sama sekali. Dengan bergabung GrabKios, Sri bisa berjualan dengan leluasa baik di rumah atau dari mana pun. Awalnya, Sri menawarkan layanan GrabKios pada beberapa rekan-rekannya sesama penjahit dan tetangga dekat untuk membeli pulsa, bayar tagihan, dan transfer uang. Diakui Sri, meski selama pandemi tak ada pemasukan dari hasil menjahit, kebutuhan sehari-hari tetap terpenuhi, termasuk biaya pendidikan kedua anaknya.


Source: Kompas August 06, 2020 15:33 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */