Gayus Lumbuun Minta MA Rombak Pimpinan Pengadilan - News Summed Up

Gayus Lumbuun Minta MA Rombak Pimpinan Pengadilan


“MA harus memilih orang yang profesional, kredibel dan tegas, dengan kata lain harus rombak dan evaluasi ketua dan Wakil Ketua Pengadilan Negeri, Pengadilan Tinggi, dan pimpinan MA,” ujar Gayus Lumbuun dihubungi wartawan, Jumat (1/7). REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hakim Agung Topena Gayus Lumbuun berharap Mahkamah Agung (MA) segera melakukan pembenahan dan merombak pimpinan di semua jajaran pengadilan. Gayus juga menyebut MA harus bertanggung jawab dan mengakui gagal dalam melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap jajaran pengadilan di bawahnya. Kalau MA tidak bisa melakukan pembenahan dengan merombak pimpinan di semua jajaran pengadilan, Presiden Joko Widodo harus turun tangan. Padahal, dalam pengadilan tindak pidana korupsi disebutkan rekaman yang menyebut nama-nama pejabat-pejabat MA yang terlibat.


Source: Republika July 01, 2016 17:26 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...

                           
/* -------------------------- overlay advertisemnt -------------------------- */