Kemiskinan masih menjadi salah satu permasalahan yang masih belum dapat diatasi hingga saat ini. TEMPO.CO, Jakarta - Ekonom World Bank, Vivi Alatas, mengatakan ketimpangan ekonomi di Indonesia dapat diatasi dengan mengacu pada tiga pilar utama. Hingga saat ini, masyarakat Indonesia masih dihadapkan dengan ketimpangan akses untuk mendapatkan ketiga pilar tersebut. Simak: 7 Fakta Ketimpangan Ekonomi di IndonesiaInstrumen lain adalah dana desa. Ia mencatat hanya 50 persen anak dari keluarga miskin yang mendapatkan imunisasi.
Source: Koran Tempo May 04, 2017 18:11 UTC