Beredar narasi yang mengklaim Ketua Umum Partai Nasdem mendeklarasikan pasangan Anies Baswedan dan Gatot Nurmantyo untuk Pilpres 2024 mendatang. Akun ini menampilkan thumbnail video yang menggambarkan seolah-olah Surya Paloh mendeklarasikan pasangan Anies-Gatot. SURYA PALOH PASTIKAN PASANGAN ANIES – GATOT JADI ANCAMAN BESAR BAGI JOKOWI & GANJAR"Baca Juga:Ngeri Banget! PENJELASANBerdasarkan penelusuran Turnbackhoax.id -- jaringan Suara.com, klaim yang menyebutkan Surya Paloh mendeklarasikan pasangan Anies-Gatot Nurmantyo itu tidak benar. Faktanya, tidak ada pemberitaan valid yang menyatakan Surya Paloh telah mendeklarasikan pasangan Anies Baswedan dan mantan Panglima TNI tersebut.
Source: Koran Tempo July 23, 2023 13:14 UTC