Baliho Erick Thohir-Risma Muncul di Berbagai Titik di Surabaya - News Summed Up

Baliho Erick Thohir-Risma Muncul di Berbagai Titik di Surabaya


Sejak Kamis (10/2), muncul baliho yang menyandingkan sosok Menteri Sosial Tri Rismaharini dan Erick Thohir, Menteri Badan Usaha Milik Negara. Baliho dengan foto Risma dan Erick itu terpasang di berbagai tempat. Di antaranya di Jalan Darmo Satelit, pertigaan Jalan Kenjeran, Jalan Ir Soekarno MERR II, Jalan Banyu Urip Sukomanunggal, dan Tambaksari Surabaya. Salah satunya adalah di Jalan Tambaksari Surabaya. Baliho yang dipajang di tempat tersebut bersebelahan dengan baliho Partai Ummat.


Source: Jawa Pos February 11, 2022 01:47 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...