JAKARTA (RIAUPOS.CO) – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, mengadakan makan siang gratis khusus karyawan Kementerian Koordinator bidang Perekonomian, Kamis (8/3). Airlangga mengatakan anggaran makan siang gratis untuk pegawai di kantornya ini berada di bawah Rp15 ribu per porsi. Berdasarkan pantauan jpg, menu makan siang pada Jumat siang ini, adalah nasi, ayam opor, tahu dan tempe bacem, sambal, serta kentang mustofa. Dalam waktu dekat, Kemenko Perekonomian juga akan menghadiri undangan simulasi makan siang gratis dari Pemerintah Kabupaten Merauke, Provinsi Papua. - Advertisement -Sejumlah kegiatan simulasi makan siang gratis yang dihadirinya merupakan bentuk inisiatif dari berbagai pemerintah daerah.
Source: Jawa Pos March 09, 2024 13:47 UTC