Penting! Pertolongan Pertama Jika Terkena Air Keras - News Summed Up

Penting! Pertolongan Pertama Jika Terkena Air Keras


JawaPos.com – Panik adalah sebuah kondisi pertama kali yang dirasakan jika seseorang mengalami serangan air keras. Kejadian ini juga dirasakan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan yang terkena siraman air keras tadi pagi (11/4). Sejumlah pertolongan pertama bisa diberikan kepada korban penyiraman air keras. Dokter Spesialis Bedah Plastik Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Fatmawati, Bismedi menjelaskan air keras yang digunakan untuk melukai. Misalnya terkena paparan air keras, jadi harus segera diencerkan dengan air mengalir,” katanya kepada JawaPos.com, Selasa (11/4).


Source: Jawa Pos April 11, 2017 12:41 UTC



Loading...
Loading...
  

Loading...