FAJAR.CO.ID,JAKARTA — Jaksa Agung ST Burhanuddin menyebut ribuan anggotanya yang bermain judi online (judol) hanya iseng. Meski iseng, ia menyebut judol melanggar hukum dan norma agama. “Aduhhh, masa isengnya melanggar hukum dan norma agama,” kata Cholil dikutip dari unggahannya di X, Jumat (15/11/2024). Adapun data adanya ribuan jaksa yang bermain judol berdasarkan data Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Namun ia menyebut hanya iseng.

November 15, 2024 18:57 UTC

Kurikulum Deep Learning Guna Penguatan Pendidikan Karakter Generasi? (republika.co.id, 09/11/2024)Dalam laman (kompas.com, 11/11/2024), Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah akan menggagas Kurikulum Deep Learning sebagai pengganti Kurikulum Merdeka Belajar yang diterapkan saat ini. Kurikulum Deep Learning adalah kurikulum yang digagaskan sebagai pengganti Kurikulum Merdeka Belajar dalam sebuah kegiatan. Meskipun dinyatakan bahwa deep learning bukanlah kurikulum, namun metode dan perubahan kurikulum dimungkinkan akan dijalankan pada tahun ajaran baru mendatang. Namun, rakyat sudah memiliki persepsi umum bahwa "ganti Menteri ganti kebijakan', apakah dengan ganti kurikulum atau ganti kebijakan yang lain.

November 15, 2024 18:54 UTC

REJABAR.CO.ID, BANDUNG--Gempa bumi magnitudo 3,3 mengguncang Kabupaten Cianjur dan sekitarnya sekitar pukul 15.38 WIB, Jumat (15/11/2024). Titik gempa bumi berada di darat dengan jarak 16 kilometer timur laut Kabupaten Cianjur dengan kedalaman 4 kilometer. "Hasil analisis Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menunjukkan gempa bumi berkekuatan magnitudo 3,3," ujar Kepala BMKG Bandung Teguh Rahayu, Jumat (15/11/2024). Hingga pukul 15.57 WIB, hasil monitoring BMKG belum menunjukkan adanya aktivitas gempa bumi susulan. Sebelumnya gempa magnitudo 5 terjadi di wilayah Kabupaten Pangandaran serta gempa lainnya.

November 15, 2024 17:34 UTC

Anda bisa menyimak secara lengkap hasil survei Litbang Kompas di Harian Kompas dan laman Kompas.com. Hasil survei Litbang Kompas Pemilihan Kepala Daerah Jawa Timur 2024 menunjukkan popularitas dari tiga pasangan calon gubernur Jawa Timur. Selain elektabilitas dari sebaran parpol, Litbang Kompas juga merilis hasil survei elektabilitas dari 3 pasangan calon berdasarkan generasi. Kita bahas hasil survei terbaru Litbang Kompas soal elektabilitas Pilkada Jawa Timur bersama Peneliti Senior Litbang Kompas, Toto Suryaningtyas. Baca Juga: [FULL] Hasil Survei Litbang Kompas di Elektabilitas 3 Paslon Pilkada Jawa Timur#litbangkompas #elektabilitas #pilkadajatim

November 15, 2024 17:19 UTC

REPUBLIKA.CO.ID,BAKU -- Pertemuan Committe of Parties (COP) dinilai belum membuahkan hasil signifikan terhadap target perubahan iklim di bumi. Kelompok Pakar dan Pengamat Kebijakan Iklim Pemerintah, Climate Action Tracker, mengatakan, sudah tiga tahun berturut-turut tidak ada penurunan proyeksi suhu bumi. Dalam Pertemuan Perubahan Iklim PBB (COP29) di Baku, Azerbaijan, negara-negara mencoba menetapkan target pemangkasan emisi gas rumah kaca. Mereka juga menegosiasikan berapa banyak kontribusi negara-negara kaya pada pendanaan iklim untuk membantu negara-negara berkembang menghadapi perubahan iklim. CEO lembaga non-profit Climate Analytics Bill Hare mengatakan bila emisi terus naik dan proyeksi suhu bumi tidak kunjung turun, masyarakat akan bertanya-tanya apa manfaat dari Pertemuan Perubahan Iklim PBB yang digelar setiap tahun.

November 15, 2024 16:48 UTC





Kompasianer, pernahkah kamu membuat laporan keluhan atau aduan ke dinas terkait atau pejabat pemerintah? Apakah ada posko pengaduan khusus di tempat tinggalmu, atau mungkin kamu lebih sering menggunakan layanan digital seperti aplikasi atau WhatsApp? Belakangan ini warganet tengah ramai membincang program "Lapor Mas Wapres" yang bisa diakses oleh seluruh masyarakat, mulai hari ini, Senin (11/11/2024). Sejak dibuka, aduan yang diterima, baik secara langsung maupun melalui WhatsApp (WA), paling banyak berkaitan dengan pendidikan, kesehatan, dan sengketa tanah. Kemudian ketika dipegang oleh Anies Baswedan, laporan aduan warga dibuatkan sistem lagi dengan nama Citizen Relation Management (CRM).

November 15, 2024 15:04 UTC

Asas jurnalisme kami bukan jurnalisme yang memihak satu golongan. Kami percaya kebajikan, juga ketidakbajikan, tidak menjadi monopoli satu pihak. Kami percaya tugas pers bukan menyebarkan prasangka, justru melenyapkannya, bukan membenihkan kebencian, melainkan mengkomunikasikan saling pengertian. Jurnalisme kami bukan jurnalisme untuk memaki atau mencibirkan bibir, juga tidak dimaksudkan untuk menjilat atau menghamba ~ 6 Maret 1971Unduh aplikasi Tempo

November 15, 2024 14:58 UTC

Namun, mereviu janji juga tidak haram, bukan dosa. Salah satu amanat undang-undang (UU) ialah pemberlakuan penaikan tarif pajak pertambahan nilai (PPN) dari 11% saat ini menjadi 12% pada awal tahun depan. Dengan memutuskan tetap memberlakukan penaikan tarif PPN 12% pada Januari 2025, hampir pasti membuat rakyat bakal menghadapi kenyataan hidup makin sulit. Akan tetapi, tidak ada guna pula APBN sehat bila perekonomian masyarakat melorot. Apalagi, sebenarnya sudah banyak yang berteriak terkait rencana penaikan PPN yang termaktub dalam aturan yang dibuat di era pemerintahan Joko Widodo itu, yang pelaksanaannya antara lain diserahkan kepada pemerintahan baru.

November 15, 2024 14:53 UTC

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Calon gubernur dan wakil gubernur (cagub-cawagub) Jakarta Pramono Anung-Rano Karno menggelar pertemuan dengan Anies Baswedan pada Jumat (15/11/2024). "Kalau dilihat kan wajahnya ngakak semua, kalau enggak menyenangkan pasti wajahnya cemberut," kata dia, Jumat sorePramono juga mengaku mendapatkan pesan khusus dari Anies. "Nanti biar Mas Anies yang menyampaikan," ujar dia. Mengenai pertemuannya dengan Anies, politisi PDIP itu juga menyinggung suguhan dari istri Anies, Fery Farhati. "Alhamdulillah pertemuan dengan Mas Anies satu jam lebih, pertemuannya di tadi pagi, kopinya enak, makannya lontong sayur juga enak.

November 15, 2024 14:15 UTC

Laga akan digelar pukul 19.00 WIB di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, Jakarta. Walau timnas Indonesia baru bermain malam hari, tapi banyak pendukung Garuda yang sudah sampai kawasan GBK Senayan Jakarta sejak siang. Pintu SUGBK sendiri rencananya baru dibuka pukul 15.00 WIB. Keterangan yang didapat Republika.co.id, ada 240 petugas yang tersebar di empat titik pintu masuk ke dalam ring road SUGBK Senayan Jakarta. Seperti diungkapkan Imron, 21 tahun, dari Bekasi Jawa Barat, yang baru pertama kali ini menyaksikan secara langsung pertandingan timnas Indonesia di SUGBK Senayan Jakarta.

November 15, 2024 14:09 UTC

Medan, Harianbatakpos.com - Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis yang menjadi salah satu prioritas pemerintah segera diluncurkan. Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Semua UsiaDalam keterangannya pada Jumat (15/11/2024), Budi menjelaskan bahwa Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis dirancang untuk mencakup berbagai kelompok usia. Program Prioritas PemerintahProgram Pemeriksaan Kesehatan Gratis merupakan salah satu dari delapan program prioritas Presiden Prabowo Subianto di sektor kesehatan. Menkes menambahkan bahwa detail pelaksanaan, termasuk siapa yang akan melaksanakan program ini dan kebutuhan alat kesehatan, sedang dirampungkan. Dengan diluncurkannya Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis, pemerintah berupaya meningkatkan akses layanan kesehatan masyarakat di seluruh Indonesia.

November 15, 2024 13:58 UTC

INIKATA.co.id – Pemerintah memang terus mempersempit ruang gerak judi online (judol). Baca juga: Jokowi Diminta Evaluasi Ketua BPIP Soal Pelarangan Paskibraka Berjilbab“Kalau data dari intelijen ekonomi di tahun 2024, ada sebanyak 8,8 juta pemain judi online. Anak-anak juga menjadi salah satu kelompok yang banyak terpapar judi online pada 2024. Angka yang disampaikan BG tersebut naik tajam dibandingkan data yang pernah dirilis Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) di website-nya pada Juli lalu. “Polri sedang bekerja keras untuk mengungkap kasus-kasus judi online.

November 15, 2024 13:57 UTC

REPUBLIKA.CO.ID, BARRU – Bea Cukai Parepare terus memperbaiki layanan kepabeanan dan cukainya untuk mendukung peningkatan jumlah devisa maupun volume ekspor. Hasilnya, pada Selasa, 12 November 2024, Bea Cukai Parepare melepas ekspor 33.000 MT cement clinker milik PT Indocement Tunggal Prakarsa tujuan Bulwer, Australia. Dari 33.000 MT cement clinker tersebut PT Indocement Tunggal Prakarsa menyumbang devisa ekspor sebesar USD1,190,640.00 atau sekitar Rp18 miliar,” jelas Kepala Kantor Bea Cukai Parepare, Dawny Marbagio. Selain devisa, menurut Dawny tentunya peningkatan komponen penerimaan negara lainnya turut terdongkrak melalui kegiatan ekspor yang dilayani. “Bea Cukai Parepare sebagai garda terdepan dalam melaksanakan fungsinya sebagai revenue collector, industrial asistance serta trade fasilitator, di bidang ekspor maupun impor, terus berupaya memberikan pelayanan maksimal bagi para pengguna jasa,” tutupnya.

November 15, 2024 13:52 UTC

REJABAR.CO.ID, INDRAMAYU--Untuk mendukung program Asta Cita yang digagas Presiden Prabowo Subianto agar bisa menekan angka penyalahgunaan narkoba, Satuan Reserse Narkoba Polres Indramayu melakukan razia mendadak pada Kamis (14/11/2024) malam. Operasi yang melibatkan Satuan Reserse Narkoba, Provos, dan Sat Sabhara itu bertujuan untuk memastikan wilayah tersebut bebas dari aktivitas peredaran narkotika. Kapolres Indramayu, AKBP Ari Setyawan Wibowo melalui Kasat Res Narkoba Polres Indramayu, AKP Tatang Sunarya mengatakan, kampung tersebut memang telah lama menjadi perhatian pihak kepolisian. Hal itu guna memastikan bahwa kampung tersebut benar-benar bersih dari peredaran narkoba. Langkah itu merupakan bagian dari upaya Satuan Reserse Narkoba Polres Indramayu dalam mendukung program Asta Cita Presiden Prabowo.

November 15, 2024 13:24 UTC

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) mengajak pihak swasta terlibat dalam program makan bergizi gratis yang digagas pemerintahan Prabowo-Gibran, melalui penyaluran dana Corporate Social Responsibility (CSR). Hal ini disampaikan Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Bahtra Banong, saat meninjau kegiatan makan bergizi gratis yang diselenggarakan Pemda Kolaka Utara, di Sulawesi Tenggara, Jumat, 15 November 2024.

November 15, 2024 13:22 UTC