Sebelumnya, ia bertemu dengan Presiden Cina Xi Jinping, Presiden AS Joe Biden, hadir dalam KTT APEC di Peru dan KTT G-20 di Brasil. Dalam lawatan ke Inggris yang dimulai hari ini, Senin, 18 November 2024, Prabowo akan bertemu dengan PM Keir Stamer dan Raja Charles di Istana Buckingham. Prabowo menyatakan optimistis untuk bisa menarik investasi dalam pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri Inggris Keir Starmer. IPEF atau Kerangka Ekonomi Indo-Pasifik untuk Kesejahteraan yang diinisiasi Presiden Joe Biden pada 2022 dengan 14 anggota termasuk AS, Jepang, Korea Selatan dan negara-negara ASEAN. Dalam pertemuan di Gedung Putih pada 12 November 2024, Prabowo dan Presiden AS Joe Biden berhasil menyepakati sejumlah kerja sama.


Source:   Koran Tempo
November 18, 2024 12:38 UTC