Berikut pendapat para spesialis mata mengenai kebiasaan yang bisa membahayakan indera penglihatan itu, dilansir dari HuffPost. Tidur dengan lensa kontakOrang sering terlalu lelah untuk melepas lensa kontak sebelum tidur. "Tidur dengan lensa kontak akan menyebabkan mikroba dan bakteri dari lensa kontak berkembang biak dalam semalam," jelas Dr. Ella Faktorovich, dokter mata dan pendiri Pacific Vision Institute. Nah, Sahabat Cantika, itulah 5 kebiasaan yang harus dihindari agar mata sehat dan tidak gampang sakit. Pilihan Editor: Pisang dan 5 Buah Ini Mengandung Kalium, Bisa Menurunkan Tekanan DarahYAYUK WIDIYARTIHalo Sahabat Cantika, Yuk Update Informasi dan Inspirasi Perempuan di Telegram Cantika


Source:   Koran Tempo
August 04, 2024 13:02 UTC