MALANG, JOGLOSEMARNEWS.COM – Densus 88 Antiteror menangkap tiga orang terduga teroris di Villa Syariah Bunga Tanjung No 34, Dusun Jeding, Desa Junrejo Kota Batu, Malang, Jawa Timur, Rabu (31/7/2024) malam. Ketiga terduga tersebut ditengarai merupakan sebuah keluarga, terdiri dari pasangan suami istri beserta anak mereka yang berusia sekitar 17 tahun. Yulianto mengaku, sejak dua pekan lalu, sejumlah personel polisi menemuinya dan meminta informasi identitas ketiga warganya. Yulianto mengaku sempat menemui keluarga terduga teroris di rumahnya. Hingga kini, tim Puslabfor dan Inafis masih melakukan identifikasi di rumah terduga teroris.

August 01, 2024 13:23 UTC

JAKARTA - Masyarakat Indonesia, khususnya umat Islam, jangan hanya memboikot produk-produk yang terafiliasi dengan Israel. Lanjut Kiai Arif, masyarakat Indonesia masih bisa menggunakan produk-produk lain yang bukan berasal dari negara yang Islamofobia. Saat ditanya soal perusahaan multinasional asal Perancis yang saat ini beroperasi di Indonesia, Kiai Arif tidak menjawabnya secara gamblang. Pokoknya itu salah satunya ya," kata Kiai Arif. Jika perusahaan tersebut juga terafiliasi dengan Israel, kata dia, maka sudah jelas umat Islam harus menolaknya.

August 01, 2024 13:20 UTC

IklanPresiden Jokowi di Jakarta, Kamis 1 Agustus 2024, mengaku siap menggelar sidang kabinet perdana di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Agustus tahun ini. Namun, Presiden mengatakan penyelenggaraan sidang kabinet tersebut mengacu pada kesiapan IKN dan kelengkapan menteri. (Afra Augesti/Yogi Rachman/Andi Bagasela/I Gusti Agung Ayu N)

August 01, 2024 13:06 UTC

BMKG Peringatkan Potensi Karhutla dan Hujan di Musim Kemarau(CAKAPLAH) - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengatakan saat ini wilayah Indonesia, khususnya bagian selatan masih berada pada periode musim kemarau. Kendati demikian, BMKG menyebut hujan berpotensi turun di sejumlah wilayah. "Meski demikian, dalam sepekan ke depan, terdapat peningkatan potensi hujan di beberapa wilayah Indonesia," kata BMKG. Aceh, Jambi, Riau, Kepulauan Riau, Sumatera Selatan, Jawan, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Utara, Maluku, dan Papua diperkirakan akan mengalami hujan satu pekan ke depan. Selama musim kemarau, BMKG mengimbau masyarakat untuk bijaksana dan hemat dalam pemakaian air karena rendahnya curah hujan yang mengisi sumber-sumber air.

August 01, 2024 12:40 UTC

Kepala Perwakilan Republika Jabar Sandy Ferdiana mengatakan, kegiatan itu merupakan bagian dari program tata kelola lingkungan, sosial, dan perusahaan (enviromental, social, and governance/ESG) Republika. Sandy menjelaskan, sebagai implementasi untuk menjaga lingkungan, Republika Jabar akan melakukan aksi pungut sampah bertajuk “Bebersih Leuweung”. Aksi pungut sampah kali ini, dilakukan di Gunung Putri Jayagiri Lembang. Dalam aksi itu, Republika Jabar melibatkan Pecinta Alam Mahasiswa Olah Raga (PAMOR) UPI. Kegiatan Bebersih Leuweung Republika mendapat dukungan dari Bank BJB, Bank BJB Syariah, Eiger, Perhutani Divre Jabar Banten, Bisto, Palawi, Rumah Wakaf, Rumah Zakat, Truclimate, Pemprov Jabar dan FPLH (Forum Penyelamat Lingkungan Hidup).

August 01, 2024 12:39 UTC





POJOKSATU.id - Selain menangkap terduga teroris di Stasiun Solo Balapan, Densu 88 Antiteror juga menangkap terduga teroris di Kota Batu, Jawa Timur. Terduga teroris berinisial HOK yang masih berusia 19 tahun itu ternyata adalah 'pengantin'. Selain menangkap HOK, Densus 88 Antiteror juga mengamankan sejumlah barang bukti. Baca Juga: Densus 88 Gerebek Rumah Kontrakan Terduga Teroris di Karawang, Seorang Pedagang Bubur DiamankanSelain itu juga ditemukan ketapel dan 1 toples berisi gotri. Ngontrak dan TertutupHOK diketahui ditangkap Densus 88 Antiteror di sebuah rumah di kompleks perumahan Bunga Tanjung, dusun Jeding, desa Junrejo, Kecamatan Junrejo, Kota Batu.

August 01, 2024 12:35 UTC

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Agama (Kemenag) melatih takmir masjid, penyuluh agama, dan Persatuan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) agar siap siaga saat menghadapi bencana alam. Gubernur Sumatra Barat, Mahyeldi Ansharullah mengatakan, wilayah Sumatra Barat memiliki potensi bencana yang tinggi. Mahyeldi berharap, workshop yang digelar pada 30 Juli sampai 31 Juli 2024 dan dihadiri takmir masjid, penyuluh, serta 15 difabel tersebut dapat memberi wawasan tentang bencana dan kesiapsiagaan, terutama bagi kelompok difabel, yang paling rentan saat terjadi bencana. Pertama, mampu memaksimalkan pemanfaatan pengetahuan lokal dalam meningkatkan pengurangan risiko bencana di Sumatra Barat. "Terakhir, diharapkan mampu melahirkan rekomendasi berupa kebijakan yang efektif untuk pemanfaatan pengetahuan lokal dan teknologi informasi dalam mitigasi dan manajemen risiko bencana," jelasnya.

August 01, 2024 12:21 UTC

Dalam sambutannya, Zulkifli Hasan alias Zulhas mengapresiasi atas peluncuran perundingan ini. GCC merupakan aliansi kerjasama ekonomi dan politik yang beranggotakan enam negara yang meliputi Arab Saudi,Persatuan Emirat Arab, Kuwait, Bahrain,Oman, dan Qatar. Zulhas mengatakan Indonesia dengan Arab dan negara yang tergabung dalam GCC sudah memiliki hubungan yang panjang. Oleh karena itu, ia berharap usai perjanjian ini berlangsung akan memperbesar hubungan perdagangan Indonesia dengan negara yang tergabung dalam GCC. Total perdagangan antara Indonesia dan GCC pada periode Januari—Mei 2024 mencapai US$ 6,2 miliar.Dari jumlah tersebut, ekspor Indonesia ke GCC tercatat sebesar US$ 2,7 miliar, sementara impor Indonesia dari GCC mencapai US$ 3,5 miliar.

August 01, 2024 12:18 UTC

CANTIKA.COM, Jakarta - Atlet bulu tangkis tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung serta ganda putra Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto menjadi harapan terakhir Pengurus Pusat Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) di ajang Olimpiade Paris 2024. Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI Ricky Soebagdja mengaku kecewa dengan kegagalan empat wakil tersebut. Kini, Fajar / Rian dan Gregoria menjadi harapan terakhir PBSI serta masyarakat Indonesia untuk melihat keberlanjutan tren medali Indonesia di Olimpiade. Fajar / Rian yang lebih dulu lolos ke perempat final akan menghadapi pasangan nomor satu dunia asal Cina Liang Wei Keng / Wang Chang. Pilihan Editor: Diananda Choirunisa Lolos ke Babak 1/8 Eliminasi Panahan Olimpiade Paris 2024RANDY FAUZI FEBRIANSYAHHalo Sahabat Cantika, Yuk Update Informasi dan Inspirasi Perempuan di Telegram Cantika

August 01, 2024 12:06 UTC

IklanPedagang Pasar Tanah Abang Blok A antusias menyambut kedatangan Bakal Calon Gubernur (Bacagub) DKI Jakarta dari Partai Golkar Jusuf Hamka atau yang juga dikenal dengan Babah Alun. "Babah Alun, Pak Jusuf, pak berhenti dulu dong, mau swafoto sebentar, boleh tidak? " kata salah satu pedagang di Blok A Pasar Tanah Abang, Siti Nuraini, di Jakarta Pusat, Kamis. Pria yang akrab disapa "Bapak Jalan Tol" ini tiba di Pasar Tanah Abang Blok A pukul 11.45 WIB mengenakan kemeja kuning langsung bersalaman dengan pengunjung di pasar. Tampak pula para pengunjung antusias melambaikan tangan kepada Babah Alun sambil merekam setiap momen yang dilakukan Babah Alun di pasar.

August 01, 2024 12:02 UTC

RADARBEKASI.ID,JAKARTA- Pengamat Kebijakan Publik dari Universitas Trsisakti Trubus Rahadiansyah menilai kebijakan pelarangan penjualan rokok ketengan tak tepat sasaran dan hanya merugikan masyarakat kecil. Menurutnya, seharusnya pemerintah lebih menyasar industri rokok daripada rakyat kecil yang menggantungkan penghasilannya dari penjualan rokok ketengan. Menurutnya, pemerintah terlalu berlebihan jika mengatur penjualan rokok ketengan. BACA JUGA:Presiden Jokowi Terbitkan PP Larang Penjualan Rokok Ketengan“Ini kan sebenarnya tergantung pada kebutuhan sehari-hari, padahal pemerintah masih lemah di lapangan pekerjaan. BACA JUGA:Ini 5 Alasan Pemerintah Larang Penjualan Rokok Ketengan“Kami menolak keras dua larangan ini karena beberapa faktor.

August 01, 2024 11:36 UTC

MUHAMMADiYAH is rumored to have accepted a mining permit from Jokowi. Anwar Abbas, a board member of Muhammadiyah, told Tempo, “It has been decided in the Muhammadiyah plenary meeting to accept it,” on Wednesday, July 24, 2024. Dahlan Rais, Chairman of Muhammadiyah’s Central Executive Board, stated that Muhammadiyah is inclined to accept the mining permit from the government. “If Muhammadiyah accepts the mining permit, will it deviate from its mission as a religious organization promoting good and preventing evil? – The question is: Is Muhammadiyah ready for this?”“Striving to prepare and gain maximum benefit while minimizing harm.”“Coal mining is a long-term activity involving high technology and capital.

August 01, 2024 11:28 UTC

REJABAR.CO.ID, BANDUNG--Pabrik Sakura Textile Mills alami kebakaran di Jalan Raya Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung, Kamis (1/8/2024) sekitar pukul 09.30 WIB. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Bandung Iman Irianto Sudjana mengatakan kebakaran yang melanda pabrik tekstil terjadi sekitar pukul 09.30 WIB di Jalan Raya Dayeuhkolot, Kamis (1/8/2024). "Pukul 10.00 WIB, kebakaran sudah padam dan sedang dalam tahap pendinginan," ujar Iman, Kamis (1/8/2024). Iman mengatakan, pihaknya masih melakukan pendinginan dan pendataan terhadap objek yang mengalami kebakaran. Kapolsek Dayeuhkolot Kompol Suyatno mengatakan kebakaran pabrik tekstil diduga berawal dari karyawan yang tengah memperbaiki mesin.

August 01, 2024 11:15 UTC

REJABAR.CO.ID, JAKARTA--Kepolisian Resor Metro Depok melakukan penangkapan terhadap pemilik tempat penitipan anak atau daycare berinisial MI yang viral di media sosial diduga melakukan penganiayaan pada balita. Lokasi penangkapan MI sendiri, di Jalan Alternatif Cibubur Kav Ruko DDN, Harjamukti, Cimanggis, Depok, Jawa Barat (Jabar). Menurut Arya, tersangka ditangkap pada Rabu sekitar pukul 22.00 WIB berdasarkan keterangan dari empat orang saksi dan sejumlah alat bukti. "Saat ini satu, tapi nanti mungkin kalau ada lagi dari penelusuran dari video - video yang ada, kita akan telusuri apakah ada korban lain yang ingin melapor. Sebelumnya MI pemilik sebuah daycare bernama WSI telah dilaporkan di Polres Metro Depok dengan dugaan melakukan kekerasan terhadap balita berinisial MK (2) hingga mengalami trauma serta luka memar pada bagian dada dan punggung.

August 01, 2024 10:46 UTC

Hal ini dibahas tuntas dalam gelaran acara bedah buku karya Irwan Setyawan, S.Sos, M.Ikom yang berjudul “Masa Depan Industri Televsi”, Rabu (31/7/2024). Acara yang dihadiri oleh para eks jurnalis senior Jawa Pos dan mahasiswa ini diselenggarakan di Perpustakaan Universitas Trilogi Kalibata, Pasar Minggu dan dikemas apik melalui mini talk-show. “Mulai 2023 sampai saat ini, survei mengatakan penonton televisi di Amerika hanya menonton tayangan olahraga baseball dan news,” jelas eks jurnalis senior Jawa Pos ini. Kemudian, para eks jurnalis Jawa Pos berkumpul untuk berfoto bersama dengan Irwan Setyawan, S.Sos, M.Ikom sebagai tanda ditutupnya acara bedah buku. Selain sebagai acara bedah buku, gelaran ini juga menjadi ajang reuni kecil para eks jurnalis Jawa Pos yang kini eksis di beberapa media berbeda.

August 01, 2024 10:08 UTC